Software anti-keylogger

 Selamat malam kawan,malam ini saya mau share software anti keylogger.
 software ini berguna untuk menghindari keylogger yang biasanya di pasang pada warnet game online untuk melalukan hal al yang tidak di inginkan dan aku langsung saja.
silakahkan pilih software anti keylogger yang kalian sukai
1. KeyScrambler Personal

KeyScrambler merupakan addon atau plugin untuk browser Firefox, Internet Explorer dan Flock. KeyScrambler akan mengenkripsi semua huruf yang Anda ketikkan, sehingga jika di komputer Anda ternyata ada software keylogger maka software keylogger tersebut hanya akan merekam hasil ketikan yang sudah terenkripsi.
Download

2. I Hate Keyloggers

I Hate Keyloggers merupakan software buatan Yohanes Aristianto. Software ini akan melindungi Anda dari key loggers, spyware, dan remote administration tools.
Download

3. PSMAntiKeyLogger

Software ini selain untuk melindungi komputer Anda dari keylogger, juga dapat untuk mencegah Screen/Form capturers.
Download

4. SnoopFree Privacy Shield

SnoopFree Privacy Shield akan mencegah aktivitas perekaman tombol yang diketik, form yang dibuka dan screen capture yang biasa dilakukan oleh keylogger.
Download

5. MyPlanetSoft Anti-Keylogger

MyPlanetSoft Anti-Keylogger merupakan salah satu software antikeylogger dengan ukuran file paling kecil, yaitu 36 kb.
Download


semoga bermanfaat postingan tentang software anti-keylogger kali ini.

Posted in , , . Bookmark the permalink. RSS feed for this post.

One Response to Software anti-keylogger

  1. Keren-keren aplikasinya tuh, bakal dicoba nanti keadaan mengijinkan.

    Datang berkunjung dengan membawa Award ni.. silahkan dijemput & dieksekusi ya?? Salam Sahabat Blogger "Berbagi Kreativitas"

    ReplyDelete

Search

Swedish Greys - a WordPress theme from Nordic Themepark. Converted by LiteThemes.com.